Medical Check Up Karyawan Galangan Jakarta II
# sobat dkb !
Karyawan Galangan Jakarta II PT Dok Dan Perkapalan Kodja Bahari (Persero), mengadakan kegiatan Medical Check Up (MCU). Kegiatan ini dilakukan bertujuan untuk meningkatkan dan menjaga kesehatan kerja karyawan agar terhindar dari penyakit yg dapat menggangu produktivitas serta deteksi dini gangguan kesehatan umum, Jakarta 30 Oktober 2024.
#dkbindonesia
#bumnuntukindonesia
#akhlak